Waspada akan Gangguan Kamtib, Lapas Karanganyar Nusakambangan Optimalkan Perawatan Senjata Api

    Waspada akan Gangguan Kamtib, Lapas Karanganyar Nusakambangan Optimalkan Perawatan Senjata Api
    Humas LAPSUSKA Nusakambangan

    CILACAP INFO_PAS - Perawatan senjata ini dilaksanakan di ruang Kamtib dan dipimpin oleh Bapak Suwarto selaku Kasubsi Keamanan. Sebelum peaksanakan perawatan, Kasubsi Keamanan memberikan pengarahan tentang bagaimana cara memegang dan merawat senjata api dengan benar. Rabu (14/06)

    Perawatan senjata ini dilakukan guna memastikan kondisi senjata api tetp dalam kondisi baik dan siap digunakan kapan saja dalam menunjang tugas dan fungsi pada bidang Keamanan.

    #KemenkumhamRI
    #KemenkumhamJateng  
    #KumhamSemakinPasti
    #KaranganyarAmpuh
    #Lapsuska

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Ganguan Kamtib, Lapas Khusus...

    Artikel Berikutnya

    Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Lapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Antusias Petugas dan WBP Lapas Permisan Gunakan Hak Pilih
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan

    Tags